Saturday, May 20, 2017

Setting mikrotik untuk warnet game dan browsing

Disini saya akan membahas tentang bagaimana kita akan mengatur traffic game online dan browsing. bagaimana cara mengaturnya ??

cara untuk mengaturnya dengan mikrotik, apa itu mikrotik ?? ,,, pada umumnya para pengusaha warnet sudah tau apa itu mikrotik, mikrotik perangkat lunak mikro kecil yang dapat mengatur traffic dan membatasi semua komputer yang memakai jaringan internet, lebih singkat kata nya, mikrotik dapat membagi rata semua jalannya internet agar terbagi dengan adil untuk semua komputer kita

Di sini akan saya bahas dengan garis besarnya bagaimana membedakan traffic game dan browsing agar tidak tabrakan traffic, yang bisa membuat lambat jaringan internet kita

disini saya terapkan dengan system mangle dan queue tree

1. cara mengatur management port game online dengan mangle:

sebelum kita membuat management port game online dengan mangle. Kita harus terlebih dahulu mengetahui IP dan port, bagaimana kamu mengetahui ip dan port server game online tersebut, silahkan googling, di sini kita perlu port game online nya namun IP game online kapan saja bisa berubah selalu update, jadi di sini kita akan memenegement port nya saja yang tidak berubah, silahkan lihat port game online yang saya punya


Nama Game
Port TCP
Port UDP
Ayo Dance
18900-18910
Ayo Oke
28001-28010
26001-26010
Black Squad
61000,62000
50000-50100
Counter Strike
47611,8000-8010,36567
27005-27015,8000-8010
DOTA2 STEAM
27000-27150,9100-9200,8230-8250,8110-8120
27000-27150,3478-4380,28010-28200,39000
DragonNest
14300-15512
15000-15500
Fifa Online 3
7770-7790
16300-16350
League of Legend
2080-2099
5100
Lost Saga
14000-14010
14000-14010
Point Blank
39190-39200
40000-40010

Untuk port game online ada dua macam tcp dan udp, silahkan buat mangle kedua port tersebut agar lebih maksimal membuat menegement pengaturan pada game online kamu

Cara Buat Mangle Game Online

karena banyak game online di dunia ini, kita hanya membuat satu mangle mark- connection saja, jika satu-satu tentu semakin banyak pengaturannya, semakin bingung kita melihat pengaturan nya

silahkan baca, lihat gambar untuk setingannya


langkah pada gambar di atas seperti gambar, itu salah satu bagaimana kita membuat mangle marking mark koneksi game dan serta packet mark game berdasrkan port yang kita tandai

Setelah itu kita lihat gambar selanjutnya, perhatikan dan lihat dengan teliti untuk pengaturannya




Selanjutnya kita akan membuat mangle untuk browsing agar tidak terjadi benturan dengan game online, silahkan perhatikan gambar di bawah



selanjutnya kita akan membuat packet untuk browsing nya



hasil akhirnya yang kita buat mangle game dan browsing telah selesai dan lihat gambar di bawah




setelah kita selesai semua membuat mangle mikrotiknya, selanjutnya kita buat untuk pengaturan bandwith , atau pembagian masing masing kecepatan internet nya antar game dan browsing

pada pokok pembahasan artikel kita ini saya memakai system queue tree pada mikrotik untuk pembagian bandwith nya yang sangat ampuh

definisi pertama kita harus membuat total download dan total upload nya untuk keseluruhan bandwith yang kita punya




Selanjutnya kita akan membuat  traffic game dan browser berdasarkan mark packet yang kita buat tadi di mangle








dan selesai sudah semua serangkaian artikel yang kita bahas ini, silahkan test dan lihat hasilnya sesuai gambar di bawah ini



1 comments so far

ᐈ 50+ casino site reviews and tips - Lucky Club
Online luckyclub.live casinos offer a wide variety of slots and games. We love to see our customers play casino games for free. We have an online casino in our


EmoticonEmoticon